SuaraJogja.id - Sebuah video yang menunjukkan seorang laki-laki berdiri diam saat salat selama satu jam. Pria yang mengenakan kaos hitam tersebut awalnya diduga hanya makmum jamaah salat seperti biasa.
Namun, saat imam sudah menyelesaikan salat, pria tersebut masih dalam keadaan salat bahkan tubuhnya kaku, tidak bergerak sedikitpun. Sontak, pria ini mendapatkan perhatian dari jamaah yang lainnya.
Selengkapnya >>>>>>>>